Selasa, 22 November 2011

Managemen dan manager

MANAJEMEN & MANAJER

MANAJER
Ø  Dapat diartikan secara umum bahwa setiap orang yg mempunyai tanggung jawab atas bawahan & SD organisasi lainnya.
Ø  Dapat pula dikatakan bahwa seseorang yg bisa mengkoordinasi bawahan yg dapat melaksanakan fungsi manajemen untuk mencapai tujuan.
Ø  Orang yg melakukan kegiatan manajemen. Lebih lengkap lagi manajer adalah individu yg bertanggung jawab secara langsung untuk memastikan kegiatan dlm sebuah organisasi dijalankan bersama para anggota dari organisasi (Ernie&Kurniawan,2005).

Tingkatan-2 Manajemen :
Manajer atas dasar tingkatan
1)      Top managers  (Manajer puncak)
2)      Middle managers (Manajer menengah)
3)      Fist line (or first level) managers (Manajer lini  pertama)
4)      Non supervisory management (Manajemen non supervisi)

Tingkatan-tingkatan Manajemen:
1.       Manajemen Tingkat Puncak
2.       Manajemen Tingkat Menengah
3.       Manajemen Tingkat Pertama atau Supervisi
4.       Manajemen Non-Supervisi


Manajer atas dasar Ruang Lingkupnya
Ø  Manajer Fungsional
Ø  Manajer Umum
v  Fungsi manajemen yg dilaksanakan manajer sesuai dg tingkatannya  :
q     Manajemen administratif
q    Manajemen operatif

Perbedaan manajer administratif & operatif

Manajer Puncak                                               MANAJEMEN ADMINISTRATIF
Penentuan tujuan, perencanaan,
Pengorgnisasian, Penyusunan
Personalia & Pengawasan


Manaj Menengah                                                                                                             MANAJEMEN OPERATIF
                                                                                                                                Pengarahan dg motivasi,
                                                                                                                                                  supervisi & komunikasi  


Manaj Lini Pertama
Kegiatan Manajer :
n  Kegiatan pribadi
n  Kegiatan teknis
n  Kegiatan administratif
n  Kegiatan interaksional  :
        Peranan antar pribadi
        Peranan informasional
        Peranan pemb. keputusan


Keahlian-keahlian Manajemen (Managerial Skills)
n  Keahlian teknis (Technical skills)
n  Keahlian berkomunikasi dan berinteraksi dengan masyarkat (Human Relation skills)
n  Keahlian Konseptual (Conceptual skills)
n  Keahlian dalam Pengambilan Keputusan (Decision Making-Skills)
n  Keahlian dalam Mengelola Waktu (Time Management Skills)

Keahlian tambahan bagi Manajer
n  Keahlian dalam Manajemen Global  (Global Management Skills)
n  Keahlian dalam hal teknologi (Technological Skills)

Tantangan Manajemen

«  Perlunya memiliki visi
«  Perlunya etika
«  Memiliki kepekaan thd keanekaragaman budaya

Gambaran tempat kerja Saat ini

n  Perush menengah mempekerjakan orang lebih sedikit.
n  Hierarki tradisionil akan tersisih oleh berbagai bentuk org, &   jaringan spesialis.
n  Divisi vertikal tk digantikan divisi horisontal
n  Paradigma bisnis bergeser dari membuat produk menjadi penyedia jasa.
n  Pekerjaan itu sendiri akan didefinisikan ulang, belajar terus menerus, lebih banyak pemikiran tingkat tinggi.
PENGERTIAN MANAJEMEN DAN MANAJER

Pengertian manajemen bervariasi menurut pendapat berbagai pakar manajemen,
namun pada dasarnya adalah sama.

Berikut ini beberapa pengertian manajemen :

Stoner,James A.F,Management,Prentice Hall International,Inc.London,1978.
“Management is the process of planning,organizing,leading and controlling theeffort of organizational members and the use of other operational resources inorder to achieve stated organizational goals”

Richard M.Hodgetts, Introduction to Business, Addison-Wesley Publishing
Company,Inc,1981.
“Management is the process of getting things done through people”

Koontz Harold,Heinz Weihrich,Management,Mc Graw-Hill,1988.
“Management is thr process of designing and maintaining an environment in
which individuals, working together in groups, accomplish effesiciently selected
aims”

Pearce II John.A,Richard.B.Robinson,Jr,Management,USA Mc Grow-Hill
international Edition,1989.
Management is the process of optimizing human, material and financial
contributions for the achievement og organizational goals”

Stoner,James A.F,Edward R.Freeman, and Danial.R,Gilbert Jr,Management
Englewood Cliffs, New Jersey, Prentice Hall Inc.(Sixth Edtion),1995.
“Management is the process of planning organization, leading and controlling
the work of organizational members and of using all resources to available
organizational resources to reach stated organizational goals”

Schermerhorn Jr, John R,Management USA, John Wiley & The Sons, Inc, 1996.
“Management is the process of planning,organization, leading, and
controlling the use of resources to Accoumplish performance goals”
Dari berbagai pengertian manajemen, dapat dibaca adanya persamaan, yaittu
semulainya dengan—Is the process of—dan berakhir dengan –dan berakhir dengan
__Goal.


Pada umumnya manajer memiliki tanggung jawab yang sama, yaitu melakukan perencanaan, pengorganisasian, pengarahan, pengendalian, serta penyusunan staf namun dari sisi tingkat atau level manajemen dapat dibagi menjadi tiga / 3 macam, yakni : (http://berkarya.um.ac.id)

1. Manajer Puncak / Top Manager
Tanggung jawab dari manajer puncak adalah keseluruhan kinerja dan keefektifan dari suatu perusahaan. Manajer tingkat puncak membuat kebijakan, keputusan dan strategi yang berlaku secara umum pada suatu perusahaan. Manajer puncak juga yang melakukan hubungan dengan perusahaan lain dan pemerintah.

2. Manajer Menegah / Middle Manager
Manajer tingkat menengah berada di antara manajer puncak dan manajer lini pertama. Manajer ini bertugas mengimplementasikan strategi, kebijakan serta keputusan yang diambil oleh manajer tingkat atas atau puncak.

3. Manajer Lini Pertama / First-Line Manager
Manajer tingkat bawah ini kebanyakan melakukan pengawasan atau supervisi para karyawan dan memastikan strategi, kebijakan dan keputusan yang telah diambil oleh manajer puncak dan menengah telah dijalankan dengan baik. Manajer lini pertama juga memiliki andil dan turut serta dalam proses pengimplementasian strategi yang telah ditetapkan.

Tambahan Hierarki Manajemen : (http://um.ac.id)
Dari sisi jumlah, jumlah dari atas ke bawah berbentuk kerucut atau piramida, yaitu semakin tinggi level atau tingkatan seorang manajer, maka semakin sedikit jumlah manajer pada tingkatan tersebut.



































DAFTAR PUSTAKA:

2.       Stoner,James A.F,Management,Prentice Hall International,Inc.London,1978.
3.       Richard M.Hodgetts, Introduction to Business, Addison-Wesley Publishing Company,Inc,1981.
4.       Koontz Harold,Heinz Weihrich,Management,Mc Graw-Hill,1988.
5.       Pearce II John.A,Richard.B.Robinson,Jr,Management,USA Mc Grow-Hill international Edition,1989.
6.       Stoner,James A.F,Edward R.Freeman, and Danial.R,Gilbert Jr,Management Englewood Cliffs, New Jersey, Prentice Hall Inc.(Sixth Edtion),1995.
7.       Schermerhorn Jr, John R,Management USA, John Wiley & The Sons, Inc, 1996.
http://forum.upi.edu/v3/index.php?topic=14547.0

Tidak ada komentar:

Posting Komentar